Kadang dalam pembuatan laporan, makalah, skripsi atau karya tulis pasti membutuhkan cover agar nampak lebih rapi dan bagus.
Agar kita tidak susah-susah dalam membuat cover, Microsoft Office Word telah menyediakan fasilitas contoh-contoh cover, kita tinggal memilih jenis cover yang sesuai dan memasukkan data kita ke dalamnya.
Adapun nama dari fasilitas tersebut adalah Cover Page yang berada Group Pages Ribbon/menu Insert.
Jadi, untuk mengoperasikannya langkah-langkahnya sebagai berikut
Ø Buka program aplikasi Microsoft Office Word
Ø Klik Ribbon/menu Insert
Ø Pada kelompok/group Pages, Klik Cover Page.
Ø Selanjutnya akan ditampilkan gambar berikut:
Ø Pada tampilan Cover Page, silahkan anda memilih jenis cover yang diinginkan, anda dapat menggeser scrool bar ke bawah untuk mengetahui jenis cover lainnya. Ada sekitar 15 jenis cover yang disediakan.
Ø Lakukan Klik pada jenis cover yang sudah dipilih, maka secara otomatis cover itu akan masuk pada dokumen anda.
Ø Selanjutnya anda tinggal memasukkan data atau kalimat yang sesuai kedalam kotak atau teks box yang disediakan.
Lihat contoh penggunaan berikut ini:
Ø Lakukan Klik pada jenis cover yang sudah dipilih, maka secara otomatis cover itu akan masuk pada dokumen anda.
Ø Selanjutnya anda tinggal memasukkan data atau kalimat yang sesuai kedalam kotak atau teks box yang disediakan.
Lihat contoh penggunaan berikut ini:
Keterangan
Anda bisa melakukan setting terhadap jenis cover yang sudah dipilih dengan menggeser letak, menghapus atau menambah bagian yang dibutuhkan.
Untuk mengganti jenis cover lain, anda tinggal memilih dan meng-klik jenis cover yang diinginkan.
Untuk menghaous atau menghilangkan, anda klik Remove yang berada di bagian bawah cover page.
Sekian terimakasih dan mohon maaf, semoga bermanfaat, silahkan mencoba......
No comments:
Post a Comment